Senin, 27 Februari 2017

Asal Usul Nama Tapak Tuan Part 2


si putri bungsu pun berpura pura mendengarkan semua perintah kedua naga itu agar tidak ada kecurigaannya lagi apabila dia mau melarikan diri,

 sehingga lama kelamaan sepasang naga itu tidak lagi curiga kepada putri bungsu dan sering berpergian mengarungi lautan dan meninggalkan sang putri sendirian dalam gua itu.

 dalam waktu yang sangat lama juga sang putri bungsu menjaga kepercayaannya agar si naga tersebut benar benar percaya padanya.

hingga suatu hari sepasang naga ini berpamitan untuk pergi agak lama dari biasanya sang putri bungsu sangat senang sekali karena peluang untuk melarikan diri dari gua itu semakin terbuka untuknya,

 dengan kecantikan yang luar biasanya dia berdiri di pinggir gua itu melihat ke pinggiran lautan itu banyak sekali kapal kapal dagang yang singgah, dan pada saat itu juga putri bungsu dengan tekadnya yang luar biasa segera melarikan diri ke kapal itu dan ikut berlayar entah kemana. Poker Uang Asli

biasanya daerah dekat gua itu para nahkoda nahkoda kapal tidak berani mendekat karena tahu keberadaan akan kedua naga tersebut yang sering membuat air laut berombak tinggi dan dapat menenggelamkan kapal kapal dagang mereka. tiba tiba hati sang naga betina merasa tidak enak sekali seakan akan putri bungsunya dalam bahaya.

 lalu segera naga betina berpamitan dengan naga jantan untuk segera pulang.

alangkah terkejutnya naga betina itu ketika mengetahui sang putri bungsu sudah tidak ada dalam gua itu,sungguh hancur hati naga betina dan menangis tidak karuan sedangkan naga jantan duduk terdiam saja dan makin lama emosi naga jantan meledak dengan sangat ngerinya. 

lalu naga jantan pun menyarankan kepada naga betina untuk segera mencari putri bungsunya itu. setelah beberapa jam mengelilingi lautan yang luas itu tiba tiba naga jantan tersebut matanya tertuju pada sebuah kapal besar yang mau mendekati sebuah pulau yang besar. Situs Poker Online

dengan kesaktian naga itumereka memantau kedalam kapal itu dan ternyata mereka melihat putri bungsunya itu, dalam pikiran kedua naga itu bahwa putri kecantikannya itu di curi oleh kapal besar itu,

 dengan dasyatnya kedua naga itu mengamuk dan membuat ombak yang sangat mengerikan di laut itu sehingga membuat awak awak yang ada dalam kapal itu serta penumpang penumpangnya semua berteriak dengan histeris.

teriakan yang luar biasa itu rupanya terdengar ampe ke seorang pertapa sakti yang tinggal dalam gua kalam dekat di sekitar daerah pulau besar itu, karena terganggu konsentrasi si pertapa itu maka dia pun segera bangkit dan mengambil tongkat saktinya itu merubahkan tubuhnya menjadi manusia yang besar.

 setelah berubah pertapa itu langsung menghalangi kedua naga itu karena dianggap tidak imbang kedua naga itu melawan kapal kapal itu.

setelah di halangi sang pertapa tersebut emosi naga itu makin memuncak dan dengan segala kesaktian naga itu di keluarkan untuk melawan pertapa itu, semburan api naga itu sangat luar biasa dan ekornya membuat gelombang ombak yang sangat mengerikan tetap semuanya itu bisa di halangi pertapa tersebut dengan santai.  

akibat ulah naga tersebut pulau besar tersebut menjadi terpecah pecah sehingga orang sekarang menyebutkannya dengan nama pulau banyak. Agen DominoQQ

pertempuran pun berjalan sangat lama sekali hingga akhirnya tongkat yang di pegang petapa itu terkena badan naga jantan langsung hancur berantakan di percayai penduduk setempat darah sang naga itu terbang hingga ke pesisir dan membeku warga menyebutkannya Desa Batu Sirah atau Batee Mirah, sedangkan hati dan jantungnya terbang ke pesisir desa Batu Itam atau Batu yang menghitam.

lalu naga betina segera melarikan diri tanpa arahan dan menabrak sebuah pulau, pulau tersebut menjadi terbelah dua dan orang sekitarnya menyebut dengan Pulau Dua. dan sang pertapa tersebut di beri nama Tuan tapak.

 dan semua sisa kenangan tuan tapak itu berada di aceh selatan dengan nama kota sekarang yaitu TapakTuan.

Tamat
____________

Tidak ada komentar:

Posting Komentar