Sabtu, 14 Januari 2017

Telaga Warna


Ada sebuah cerita yang berasal dari jawa barat, Ada sebuah telaga yang sangat cantik sekali sering di namakan orang sebagai telaga warna.

 Kisah cerita air telaga cantik itu berasal dari seorang air mata seorang permaisuri yang cantik serta perhiasan dari putrinya.

Pada zaman dahulu kala hiduo sepasang suami istri di kerajaan yang sangat megah tersebut, kerajaan tersebut bernama Kerajaan Kutatanggeuhan yang di pimpin oleh seorang raja yang bernama Raja Suwartaiaya dan ratu Purbamanah.

 dan mempunyai seorang anak perempuan yang amat sangat centik sekali yang di beri nama Gilang Rukmini. BandarQ Online

Sang raja dan ratu tersebut sangat di segani oleh rakyatnya karena kebijakkan mereka serta keadilan mereka terhadap rakyatnya. 

tetapi sang putri dari sang raja tersebut sangat kurang ajar dan rakyat rakyatnya tidak menyukainya, berhubung karena reja dan ratu sangat di segani oleh rakyat maka merekapun memandang Gilang Rukmini di karenakan orang tuanya saja.

pada suatu hari ada sebuah acara yang sangat besar yang diadakan di istana, acara tersebut adalah menyambut sang putri yang sudah berumur tujuh belas tahun.

 dan sang raja dan ratu pun mengundang seluruh rakyatnya yang ada di daerah tersebut, dari sebelum acara ulang tahun sang putri di adakan rakyat rakyatnya semua sudah berdiskusi apa hadiah yang pantas untuk sang putri?

"Setelah bergumul lama akhirnya mereka sepakat memberikan sebuah kalung permata warna-warni yang sangat indah kepada tuan putri, setelah sampai di kerajaan sang raja yang pertama kali keluar dan di sambut rakyatnya dengan sorak sorai dan tepuk tangan yang sangat meriah,.

 baru keluarlah permaisuri dan di sambut dengan sama meriahnya baru yang terakhir adalah putrinya di sambut oleh rakyat yang luar biasa meriahnya. Agen DominoQQ

Dan segera rakyat rakyatnya saling bersalaman terhadap raja, ratu, dan tuan putri lalu di berikan hadiahnya kepada putri dan rak yat berkata ini lah hadiah kami yang terbaik untuk tuan putri mohon tuan putri terima dengan senang hati. lalu pengawal dari tuan putri segera mengambil hadiah tersebut dan dan membukanya.

"Wah, sungguh luar biasa cantiknya kalung itu Anak ku, pemberian rakyat kepadaMu.... "Nak, segera pakai kalung itu untuk menghargai pemberian hadiah rakyat kepadamu. Apanya yang cantik bunda kalung murahan gitu.. 

dengan kesal dan marah sang putripun mencampakkan kalung tersebut sehingga permata permatanya berceceran di lantai.

dengan sangat kecewa dan berat hati rakyatnya langsung pulang ke rumah tanpa sepatah katapun yang terucap, permaisuripun sangat kecewa dan menangis di kamar berhari hari atas kurang ajar anaknya,.

 hingga tiba tiba terjadi keajaiban yang luar biasa dari tangis air mata permaisuri, lantai yang dibasahi air mata permaisuri keluar air terus menerus hingga membentuk sebuah telaga dan menenggelamkan seluruh kerajaannya.

Maka terbentuk lah sebuah telaga yang sampai sekarang di sebut orang telaga warna yang sangat cantik yang berada di jawa barat. Situs Poker Online

Tidak ada komentar:

Posting Komentar