Kamis, 02 Maret 2017

Asal Usul Gunung Pinang part 2


Setelah perjodohan itu sudah di terima dampu awang dan putrinya Teuku Abu Matsyah, maka segera Teuku Abu Matsyah menyiapkan pesta pernihannya dampu awang dengan putri satu satunya itu. 

setelah semuanya selesai di rencanakan maka tibalah hari pernikahan dampu awang dengan Siti Nurhasanah. acara diadakan dengan sangat luar biasa elite nya!!

setelah pernikahan itu selesai beberapa bulan tiba tiba saja Teuku Abu Matsyah jatuh sakit, 

dan sudah berobat kemana mana tetapi penyakitnya tak kunjung sembuh juga dan akhirnya Teuku Abu Matsyah meninggal dunia dan seluruh harta kekayaannya di wariskan kepada dampu awang. dan kapal pesiar yang megah itu menjadi milik Dampu awang.

pada saat sudah menjadi saudagar yang kaya raya dampu awang pun melupakan ibunya di kampung halaman karena dia sudah tergila gila akan harta kekayaannya bsekarang yang di wariskan ayh mertuanya kepada dia,

 hingga suatu hari kapal pesiarnya tersebut bersandar kembali di pelabuhan banten di dekat rumahnya dampu awang. setelah bersandar di pelabuhan tersebut tetangga tetangga dampu awang semua terpukau melihat kemegahan kapal pesiar tersebut.

hingga berita kapal pesiar itu terdengar hingga ke telinga ibunya itu, ibunya yang berlarut larut dalam kesedihan itu menunggu kabar dari dampu awang langsung meloncat kegirangan karena dia sdh dapat melihat anaknya itu yang sudah lama pergi tiada kabarnya,

 lalu segera sang ibunya langsung pergi ke pelabuhan tersebut dan menaiki kapal pesiarnya dengan tujuan ingin segera berjumpa dengan dampu awang. Agen DominoQQ

setelah masuk ke dalam kapal itu ibundanya melihat dampu awang sedang berdiri di tepi kapalnya bersama seorang wanita yang sangat cantik sekali dan ibunya sangat yakin sekali bahwa anaknya dampu awang telah menikah dengan putri tuan yang kaya raya itu,

 ibunya pun segera memanggil "dampu awang.. dampu awang.. ini ibumu yang sudah merindukanmu bertahun tahun anakku.

setelah mendengar namanya di panggil panggil oleh perempuan tua itu yang kotor yang jelek itu sebagaimana itu adalah ibunya dampu awang merasa malu sekali dan istrinya dampu awang pun bertanya kepada suaminya,

 suamiku kamu tidak pernah sekali membicarakan sama saya di mana ibumu sekarang ini? dengan rasa curiga kepada dampu awang.

Apakah perempuan tua itu adalah ibumu dampu awang? maaf istriku ibuku sudah lama meninggal perempuan tua itu bukan lah ibuku dia hanya seorang yang ada penyakit sakit jiwa. biarkan saja orang itu!

 "kata dampu awang kepada istrinya. "Wei, perempuan tuan jangan engkau memanggil manggil namaku terus ya ibuku yang sebenarnya telah meninggal dunia.

setelah mendengar percakapan dari dampu awang terasa hati sang bunda di tusuk pake pisau yang sangat tajam, tanpa sadar ibunya pun mengomel di dalam hatinya jika memang dia bukan anakku dampu awang maka biarkan dia berlayar dengan aman,

 jika dia adalah anakku dampu awang tuhan bantu saya menghukumnya dengan hukuman yang seberat beratnya. Poker Uang Asli

lalu segera ibunya turun dari kapalnya dan selang tidak begitu lama kapal dampu awang berangkat kembali tiba tiba saja keajaiban terjadi hujan turun sangat deras, 

petir menyambar dengan sangat ngerinya dan sang burung peliharaan ayahnya berkata "Hai dampu awang cepat akui itu ibumu jika mau selamat.. 

"Tidak, ibuku sudah lama meninggal lalu kapal tersebut di hantam ombak menjadi terbalik dan seluruh awak kapal dan istri dampu awang meninggal semua. 

kapal tersebut tertelungkup dan menjadi sebuah gunung yang di sebut warga setempat adalah gunung pinang. Situs Poker Online

tamat
_____________

1 komentar: